article

Waspadai Post Holiday Syndrome

Post holiday syndrome merupakan sindrom yang terjadi setelah liburan berupa perasaan tidak nyaman karena sulit beradaptasi kembali terhadap pekerjaan dan rutinitas. Liburan memang menyenangkan. Tapi bila liburan sudah usai, semuanya mau tidak mau harus kembali ke aktivitas biasa. Anak-anak khususnya, kembali ke sekolah.

read more
Liburan Sekolah Seru Meski Cuma di Rumah
Libur sekolah telah tiba Bayangkan hampir selama sebulan anak libur. Apa jadinya bila tanpa ada kegiatan? Yang biasa terjadi, bangun siang, nonton televisi sepanjang hari, main game, BBM-an, dan kegiatan-kegiatan lain yang kurang ada manfaatnya. Liburan memang waktunya bersantai, tapi kalau hanya luntang-lantung saja, kok sayang ya waktunya terbuang?
read more
Seven Billion Dreams. One Planet. Consume with Care

Tema Hari Lingkungan Hidup Sedunia (World Environment Day) Tahun 2015 diperoleh melalui proses voting yang digelar terbuka di situs United Nations Environment Programme (UNEP). Hingga awal April, tema hari perayaan lingkungan hidup sedunia baru ditetapkan.

read more
107 Tahun Kebangkitan Nasional

Kebangkitan Nasional merupakan masa bangkitnya semangat nasionalisme, persatuan, kesatuan, dan kesadaran sebagai sebuah bangsa untuk memajukan diri melalui gerakan organisasi modern yang sebelumnya tidak pernah muncul selama penjajahan.

read more
Jadikan Orangtua Sahabat Bagi Anak
Setiap manusia di dunia ini, tidak terkecuali anak-anak membutuhkan sahabat dalam hidupnya. Menjadi sahabat bagi anak merupakan salah satu bentuk pola pengasuhan (parenting) yang dapat diterapkan orang tua dalam pendidikan keluarga karena semua berawal dari rumah.
read more