article

Melatih Kemandirian pada anak
Kemandirian merupakan salah satu kunci kesuksesan seseorang. Dengan jiwa yang mandiri, seseorang mudah mendapatkan apa yang ia inginkan tanpa bergantung pada orang lain. Anak-anak yang mandiri akan tumbuh menjadi anak yang percaya diri dan yakin terhadap kemampuan dirinya sendiri.Memiliki anak yang mandiri tentu saja menjadi harapan semua orangtua. Namun begitu, kemandirian bukan sesuatu yang mudah untuk dimiliki.
read more
Hari Toleransi Internasional, 16 November 2015

Toleransi adalah ide baru, salah satu yang sangat kita butuhkan sekarang lebih dari sebelumnya. Ini membuat kita menghormati adanya keanekaragaman budaya, cara hidup, dan ekspresi. ini merupakan kondisi yang diperlukan bagi perdamaian dan kemajuan semua orang di dunia dengan berbagai keanekaragaman yang ada.

read more
Selamatkan Bumi, Hari Sumpah Pemuda 2015
Tanggal 28 Oktober 2015, Bangsa Indonesia  memperingati Hari Sumpah Pemuda (HSP) yang ke-87. Tema HSP tahun ini adalah Revolusi Mental Untuk Kebangkitan Pemuda Menuju Aksi "Satu Untuk Bumi".
read more
Agar Anak Suka Membaca

Buku merupakan jendela ilmu. Membaca memberi banyak manfaat untuk anak. Jaman sekarang ini, banyak anak-anak lebih memilih menghabiskan waktunya untuk menyelami internet, bermain games, sibuk dengan gadgetnya atau bahkan menonton TV.

read more
Selektif Memilih Ekstrakurikuler Di Sekolah

Kegiatan Ekstra Kurikuler atau sering disingkat dengan ekskul merupakan kegiatan tambahan yang diadakan pihak sekolah untuk mengasah bakat dan kemampuan yang dimiliki oleh para siswa. Seringnya kegiatan ekskul dilaksanakan setelah jam pelajaran berakhir agar tidak mengganggu jam pelajaran. Jika di sekolah ada berbagai kegiatan ekskul yang bisa diikuti, maka tidak ada salahnya untuk memanfaatkan kesempatan itu sebaik mungkin untuk menyalurkan minat dan bakat.

read more