news
Dalam memeriahkan ulang tahun kemerdekaan RI yang ke-70, Yayasan Tarakanita Kantor Wilayah Yogyakarta mengadakan berbagai macam perlombaan yang diikuti seluruh karyawan, lomba yang diselenggarakan antara lain estafet holahop, futsal terong, dan voli borgol.
Hampir seluruh rakyat Indonesia merayakan hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-70 pada Senin, 17 Agustus 2015. Tidak ketinggalan Yayasan Tarakanita Kantor Wilayah Yogyakarta mengadakan upacara bendera yang diadakan di halaman depan kantor.
Memasuki tahun ajaran baru 2015/2016, banyak hal baru yang perlu dilakukan demi menciptakan sebuah perubahan. Pada Senin, tanggal 27 Juli 2015 diadakan penyegaran komitmen bersama guru dan karyawan SMA Stella Duce 1 Yogyakarta. Yang menjadi peserta dalam acara ini adalah semua guru dan karyawan tetap SMA Stella Duce 1.
Tahun ajaran baru, semangat baru. MOPDIK (Masa orientasi peserta didik baru) SMP Stella Duce 1 Yogyakarta berlangung dari hari Rabu, 22 Juli 2015 hingga hari Jumat, 24 Juli 2015. Total peserta didik baru tahun 2015/2016 berjumlah 215 siswa.
TK Tarakanita Bumijo Yogyakarta memasuki tahun pembelajaran baru 2015/2016 dimulai dari hari Rabu, tanggal 22 Juli 2015. Di hari pertama masuk sekolah khususnya bagi para peserta didik baru KB (Kelompok Bermain) dengan TK A dijadikan satu. MOPDIK (Masa Orientasi Peserta Didik Baru ) Bagi TK Tarakanita Bumijo di hari pertama diisi dengan perkenalan, menyanyi bersama, dan makan bersama.